• Film Mortal Kombat 2 Tayang Oktober 2025

    Film Mortal Kombat 2 Tayang Oktober 2025

    Setelah seri original di era tahun 90-an yang saat ini masih digadang sebagai salah satu film video game terbaik karena akurasinya terhadap sumber materi, Mortal Kombat kembali berhasil tampil memukau lewat sang seri reboot yang dilepas di tahun 2021 kemarin. Rasa ketertarikan fans bahkan lebih tinggi lagi mengingat keterlibatan aktor Nusantara – Joe Taslim yang…

  • Game Single-Player Dead by Daylight Lepas Gameplay Pertama

    Game Single-Player Dead by Daylight Lepas Gameplay Pertama

    Berapa banyak dari Anda yang sempat mendengar atau mengingat nama game The Casting of Frank Stone? Tidak apa-apa jika Anda merasa asing mengingat judul game yang satu ini memang berdiri di bawah bendera bayang-bayang game multiplayer horror asimetris sukses – Dead by Daylight. Secara sederhana, Anda bisa melihatnya sebagai game single-player yang diracik berdasarkan semesta…

  • Helldivers 2 Tembus 12 Juta Kopi dalam 12 Minggu!

    Helldivers 2 Tembus 12 Juta Kopi dalam 12 Minggu!

    Bertempur bersama teman-teman dalam sebuah skenario perperangan super epik dengan kesempatan menggunakan senjata-senjata masif nan destruktif sembari menawarkan humor karena sistem friendly-fire yang ia usung, apa yang berhasil dicapai Sony dan Arrowhead Studios dengan Helldivers 2 memang pantas untuk dirayakan. Walaupun kontroversi sempat mengemuka karena keputusan untuk mengaitkan akun Playstation Network yang pada akhirnya ditarik…

  • Square Enix Kini Punya 5 Tim Konsol, 1 Tim Smartphone

    Square Enix Kini Punya 5 Tim Konsol, 1 Tim Smartphone

    Jika hanya berbicara soal barisan franchise raksasa yang berdiri di bawah bendera mereka, Square Enix sepertinya pantas diposisikan salah satu developer dan publisher Jepang dengan potensi yang paling “kaya”. Dengan nama-nama game JRPG yang keluar, bertahan, dan terus populer sejak masa keemasan mereka di era Playstation dulu, ada banyak judul yang sebenarnya pantas untuk menemukan…

  • Gantikan Jim Ryan, Playstation Tunjuk 2 Orang CEO Baru

    Gantikan Jim Ryan, Playstation Tunjuk 2 Orang CEO Baru

    Kiprah seorang Jim Ryan sebagai boss utama Playstation selama beberapa tahun terakhir memang memicu kontroversi tersebut. Tidak sedikit ragam keputusannya, termasuk kasus PHK massal yang ia lakukan sebelum menutup jabatan beberapa waktu lalu, yang berujung pada kontroversi. Banyak yang penasaran tentu saja bahwa setelah hengkangnya ia dari tampuk pimpinan Playstation, siapa yang akan dilihat oleh…

  • Sukses Hades II Dongkrak Popularitas Hades I, Lebih Ramai Daripada Hari Rilis di Steam

    Sukses Hades II Dongkrak Popularitas Hades I, Lebih Ramai Daripada Hari Rilis di Steam

    Menghadirkan sesuatu yang terasa familiar namun juga lebih unik dan berbeda di saat yang sama, hal tersebutlah yang berhasil ditawarkan Supergiant Games untuk genre rogue-like beberapa tahun yang lalu lewat HADES. Bahwa game yang pada dasarnya akan terus meminta Anda mengulang level berulang-ulang hingga Anda berhasil menyelesaikannya ini ternyata bisa dibalut dengan kekuatan cerita dan…

  • RGG Mulai Buka Audisi Untuk Model Karakter Wanita di Like a Dragon Terbaru

    RGG Mulai Buka Audisi Untuk Model Karakter Wanita di Like a Dragon Terbaru

    Dengan kesuksesan yang berhasil mereka raih dengan seri Gaiden dan sang seri utama terakhir – Infinite Wealth yang berhasil memosisikan diri sebagai sebuah game JRPG yang fantastis, sepertinya aman untuk menyimpulkan bahwa SEGA dan RGG akan terus melanjutkan game andalannya – Yakuza atau yang lebih dikenal sebagai Like a Dragon saat ini. Walaupun belum ada…

  • Ghost of Tsushima PC Ditarik dari Negara-Negara yang Tak Dukung PSN

    Ghost of Tsushima PC Ditarik dari Negara-Negara yang Tak Dukung PSN

    Situasi terkait kebutuhan untuk menghubungkan akun Steam dengan akun PSN yang hendak digalakkan Sony saat ini memang terhitung membingungkan. “Kontrak” yang sempat memicu kontroversi Helldivers 2 versi PC ini bisa disimpulkan teratasi saat ini, namun menyisakan satu lubang menganga yang besar – bahwa negara-negara yang tidak mendukung PSN masih belum bisa membelinya secara resmi setelah…

  • Capcom Pecahkan Rekor Keuntungan Tujuh Tahun Berturut-Turut!

    Capcom Pecahkan Rekor Keuntungan Tujuh Tahun Berturut-Turut!

    Tidak berlebihan rasanya untuk menyimpulkan bahwa Capcom saat ini memang tengah berada di masa keemasannya. Setelah sempat terseok-seok di masa lalu karena ego yang berujung melahirkan begitu banyak produk yang sebenarnya tidak diinginkan fans, sikap berkebalikan yang diperlihatkan sejak rilis Resident Evil 7 dengan eksistensi RE Engine yang optimal mendorong pertumbuhan yang fantastis. Kita bicara…

  • SEGA Ingin Rilis Persona 5: The Phantom X untuk Pasar Global

    SEGA Ingin Rilis Persona 5: The Phantom X untuk Pasar Global

    Kemampuan ATLUS untuk mengeksploitasi hanya Persona 5 saja dari library game mereka memang sudah masuk ke dalam tahap menakjubkan. Selain sang game JRPG yang jadi seri utama, yang kemudian diikuti dengan rilis versi Royal yang hadir dengan konten dan fitur baru, ATLUS juga sudah sempat melepas sebuah game dengan gaya musou lebih kental dan tentu…

Design a site like this with WordPress.com
Get started